Tuesday, December 8, 2015

Pengukuhan Guru Profesional LPTK UIN Walisongo Semarang Tahun 2015, Berikut Jadwal Dan Denah Tempat Duduknya

Sahabat Abdima,
Sebelumnya kami ucapkan selamat kepada segenap rekan-rekan Guru Madrasah yang pada tahun 2015 ini berkesempatan mengikuti dan melaksanakan Pendidikan dan Latihan Profesi Guru (PLPG) dan telah dinyatakan lulus, khususnya bagi rekan-rekan Guru Madrasah yang melaksanakan PLPG pada LPTK UIN Walisongo Semarang.

Pengukuhan Guru Profesional LPTK UIN Walisongo Semarang Tahun 2015

Sehubungan dengan telah selesainya keseluruhan tahapan proses Pendidikan dan Latihan Profesi Guru (PLPG) Kuota Tahun 2015 pada LPTK UIN Walisongo Semarang, maka selanjutnya akan dilaksanakan acara Pengukuhan Guru Profesional bagi segenap peserta PLPG yang telah dinyatakan lulus PLPG Tahun 2015.

Berikut Jadwal dan jumlah peserta Pelaksanaan Pengukuhan Guru Profesional UIN Walisongo Semarang Tahun 2015 :

Minggu, 13 Desember 2015

Pagi Jumlah Siang Jumlah
Kab. Batang 90 Kab. Bandung 22
Kab. Boyolali 2 Kab. Banjarnegara 360
Kab. Grobogan 147 Kab. Tegal 165
Kab. Jepara 253 Kab. Karawang 1
Kab. Kudus 211 Kota Depok 4
Kota Salatiga 18 Kota Sukabumi 1
Kota Surakarta 10 Kab. Banyumas 204
Kota Semarang 101 Kab. Rembang 71
Kab. Temanggung 165 Kota Tegal 29
Kab. Purworejo 26 Kab. Pekalonagn 176
Jumlah Keseluruhan 1023 1033

Senin, 14 Desember 2015

Pagi Jumlah Siang Jumlah
Kota Pekalongan 49 Kab. Brebes 352
Kab. Karanganyar 2 Kab. Blora 113
Kab. Demak 140 Kab. Kebumen 88
Kab. Kendal 102 Kab. Purbalingga 147
Kab. Magelang 7 Kab. Wonosobo 149
Kab. Pati 417 Kab. Cilacap 170
Kab. Semarang 165
Kab. Sragen 7
Kab. Sukoharjo 17
Kota Magelang 15
Kab. Wonogiri 7
Kab. Pemalang 90
Kab. Klaten 8
Jumlah Keseluruhan 1026 1019

Untuk surat undangan dan denah tempat duduk silahkan unduh file-nya pada tautan dibawah ini :

Adapun mengenai daftar peserta, informasi yang kami terima sudah dikirim ke Kemenag Kab/Kota masing-masing. Demikian info mengenai Pengukuhan Guru Profesional LPTK UIN Walisongo Semarang Tahun 2015, Berikut Jadwal Dan Denah Tempat Duduknya, semoga ada manfaatnya._Abdi Madrasah

Related Posts

Pengukuhan Guru Profesional LPTK UIN Walisongo Semarang Tahun 2015, Berikut Jadwal Dan Denah Tempat Duduknya
4/ 5
Oleh