Thursday, June 9, 2011

Pengertian Pembelajaran Kontekstual dan Komponennya

Nurhadi (2005: 5) berpendapat bahwa pembelajaran kontekstual adalah konsep belajar yang membantu guru mengaitkan antara materi dan mendorong siswa membuat hubungan antara pengetahuan yang dimilikinya dengan penerapannya dalam kehidupan mereka sehari-hari dengan melibatkan ketujuh komponen utama pembelajaran efektif yaitu kontruktivisme, bertanya, menemukan, masyarakat belajar, permodelan, dan

Related Posts

Pengertian Pembelajaran Kontekstual dan Komponennya
4/ 5
Oleh